Prediksi Barcelona vs Osasuna 12 Januari 2024

Prediksi Barcelona vs Osasuna 12 Januari 2024

Sportnewsib8.com – Barcelona akan menghadapi Osasuna di babak semifinal Supercopa de Espana 2023/2024. Pertandingan Barcelona vs Osasuna di KSU Stadium ini akan kick-off Jumat, 12 Januari 2024, jam 02:00 WIB.

Turnamen ini diselenggarakan di Riyadh, Arab Saudi. Barcelona, yang merupakan kampiun edisi sebelumnya, datang mengusung status juara La Liga 2022/2023, sedangkan Osasuna adalah runner-up Copa del Rey 2022/2023.

Di semifinal lainnya, Real Madrid (juara Copa del Rey 2022/2023 dan runner-up La Liga 2022/2023) melawan Atletico Madrid (peringkat tiga La Liga 2022/2023). Pemenang dari dua semifinal ini akan bertemu di babak final.

Barcelona dan Osasuna sudah bertemu sekali musim ini, yaitu pada pekan ke-4 La Liga. Waktu itu, Barcelona menang 2-1 di kandang Osasuna. Gol pembuka Jules Kounde menit 45 sempat dibalas oleh Chimy Avila pada menit 76, dan Barcelona akhirnya memastikan kemenangan lewat penalti Robert Lewandowski di menit 86.

Pada laga terakhirnya, Barcelona dan Osasuna sama-sama menang tipis di babak 32 besar Copa del Rey. Barcelona menang 3-2 atas tim divisi 4 Barbastro, sementara gol extra time Jose Arnaiz membawa Osasuna menang 1-0 atas tim divisi 3 Castellon.

Gol-gol Barcelona ke gawang Barbastro dicetak oleh Fermin Lopez, Raphinha, dan Robert Lewandowski (penalti). Barcelona memang menang dan lolos, tapi dua kali dibobol oleh tim sekelas Barbastro bisa dibilang sebagai sebuah aib.

Barcelona harus bertahan lebih baik saat melawan Osasuna jika ingin melangkah ke final Supercopa.

Prediksi Starting XI Barcelona vs Osasuna

Selebrasi para pemain Osasuna (c) Instagram/caosasuna

Barcelona (4-3-3): Pena; Kounde, Araujo, Christensen, Balde; Roberto, De Jong, Gundogan; Raphinha, Torres, Lewandowski.

Pelatih: Xavi.

Osasuna (4-3-3): Herrera; Areso, D Garcia, Catena, Pena; Moncayola, Torro, Oroz; Arnaiz, Gomez, Budimir.

Pelatih: Jagoba Arrasate.

Baca juga Liga Spanyol: Perkuat Sisi Kiri Pertahanan

Ogah tanpa gelar

Pemain Barcelona, Vitor Roque berebut bola dengan kiper Las Palmas, Alvaro Valles pada laga lanjutan Liga Spanyol 2023/2024 di Gran Canaria stadium, Las Palmas, Spanyol, Jumat (05/01/2024) dini hari WIB. Ini merupakan penampilan pertama Roque bersama Blaugrana. (AFP/Desiree Martin)

Barcelona memang masih berlaga di semua kompetisi musim ini, termasuk La Liga, Copa Del Rey, dan Liga Champions. Juga di ajang Supercopa de Espana.

Namun, peluang Barcelona meraih gelar juara di tiga kompetisi yang disebutkan pertama cukup berat. Terutama di ajang La Liga dan Liga Champions.

Jika tak mau mengakhiri musim tanpa gelar juara, Barcelona harus tampil maksimal di Supercopa de Espana. Langkah awal yang harus dilakukan pasukan Xavi Hernandez tentu menang atas Osasuna.

Potensi Bahaya

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham, berusaha merebut bola dengan pemain Osasuna, David Garcia, pada laga pekan ke-9 La Liga 2023/2024 di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu, (7/10/2023). (AP Photo/Jose Breton)

Osasuna di atas kertas memang memiliki kualitas di bawah Barcelona. Namun, tim asal Pamplona ini menyimpan bahaya yang cukup menarik.

Ada sosok penyerang senior yang teruji ketajamannya di skuad terkini Osasuna. Penyerang yang dimaksud adalah Ante Budimir.

Selain itu, Barcelona belakangan tampil loyo. Lini pertahanan mereka cukup mudah dibobol lawan. Lihat saja apa yang terjadi di ajang Copa del Rey beberapa waktu yang lalu. Hal itu bisa dimanfaatkan oleh Osasuna.

Head to Head dan Prediksi Skor Barcelona vs Osasuna

Selebrasi Joao Felix usai cetak gol untuk Barcelona (c) AP Photo/Joan Monfort

5 Pertemuan Terakhir
04-09-2023 Osasuna 1-2 Barcelona (La Liga)
03-05-2023 Barcelona 1-0 Osasuna (La Liga)
09-11-2022 Osasuna 1-2 Barcelona (La Liga)
14-03-2022 Barcelona 4-0 Osasuna (La Liga)
12-12-2021 Osasuna 2-2 Barcelona (La Liga).

5 Pertandingan Terakhir Barcelona (K-S-M-M-M)
14-12-23 Antwerp 3-2 Barcelona (Liga Champions)
17-12-23 Valencia 1-1 Barcelona (La Liga)
21-12-23 Barcelona 3-2 Almeria (La Liga)
05-01-24 Las Palmas 1-2 Barcelona (La Liga)
08-01-24 Barbastro 2-3 Barcelona (Copa del Rey).

5 Pertandingan Terakhir Osasuna (S-M-K-M-M)
11-12-23 Cadiz 1-1 Osasuna (La Liga)
16-12-23 Osasuna 1-0 Rayo (La Liga)
22-12-23 Mallorca 3-2 Osasuna (La Liga)
04-01-24 Osasuna 1-0 Almeria (La Liga)
07-01-24 Castellon 0-1 Osasuna (Copa del Rey).

Prediksi INDOSBOBET88 skor akhir: Barcelona 2-1 Osasuna.

Jadwal Supercopa de Espana 2023/2024

Osasuna vs Barcelona, La Liga 2023/2024 (c) AP Photo/Alvaro Barrientos

SEMIFINAL
Kamis, 11 Januari 2024
02:00 WIB Real Madrid vs Atletico Madrid

Jumat, 12 Januari 2024
02:00 WIB Barcelona vs Osasuna

FINAL
Senin, 15 Januari 2024
02:00 WIB Real Madrid/Atletico Madrid vs Barcelona/Osasuna

Tanya – Jawab seputar info Euro Juni 2024

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *